Search
Close this search box.

4 Kampus Fotografi di Bali

Fotografi di Bali

Apakah Anda mencari kampus untuk belajar fotografi Anda sambil menikmati keindahan alam pulau yang eksotis? Pulau Bali tidak hanya terkenal dengan pantainya yang memukau dan budaya yang kaya, tetapi juga menjadi tempat yang ideal untuk mengembangkan bakat fotografi Anda. Di sini, kami akan membahas 4 kampus fotografi di Bali yang menawarkan matakuliah fotografi yang menarik, […]

7 Film Netflix yang diproduksi menggunkan kamera sinema RED

Setelah pengumuman mengenai akuisisi kamera RED oleh Nikon pada tanggal 7 Maret 2024 yang lalu, 7 film terbaru Netflix yang diproduksi menggunakan kamera sinema RED akan saya bagikan disini, tentunya karena saya juga penasaran dengan sinema kamera RED yang cukup menjadi topik panas di dunia perfilman dunia. Dalam proses shooting, pengaruh pemilihan kamera terhadap kualitas […]

Nikon Mengakuisisi RED.com, LLC: Langkah Strategis Pengembangan Kamera Sinema

Kamera Red

Berita mengejutkan yang datang dari produsen kamera Nikon yang tiba-tiba mempublikasikan berita tentang akuisi RED Camera Cinema tanggal 7 Maret 2024 kemarin. Nikon Corporation telah mengumumkan langkah berani untuk mengakuisisi RED, Seperti yang telah kita ketahui kamera sinema RED merupakan pabrikan kamera sinema yang cukup terkenal asal Amerika Serikat. Kesepakatan ini menandai langkah besar Nikon […]

Tips Membangun Website Portfolio Untuk Fotografer

 Titik Lensa – Jika anda akan serius untuk terjun dan eksis dibidang fotografi, website merupakan salah satu media untuk marketing yang patut anda perhatikan,  Baca juga Marketing untuk fotografi Membangun webiste bukan hal yang mudah untuk dilakukan terutama jika kita awam dengan teknologi seperti saya.  Namun anda tidak perlu khawatir disini saya akan membagikan tips […]

Teknik Marketing Yang Efektif di Bidang Fotografi

 Titik Lensa – Jika membicarakan tentang marketing yang tepat di bidang fotografi, mungkin tidak akan bisa saya kupas tuntas pada artikel ini, namun saya akan mecoba untuk mengurai secara sederhana mimilih media marketing yang tepat. 1. Genre Fotografi Menentuka style atau gaya fotografi penting karena disini kita akan menentukan kemana arah fotografi kalian, Beberapa contoh […]

Tips: Solo Fotografer Saat Dokumentasi Event Lensa, Kamera & Akeseoris

  Titik Lensa – Mungkin ada beberapa diantara kalian yang mendapat job untuk dokumentasi event yang notabene selalu berkejar-kejaran dengan moment, jika kalian memiliki team yang besar maka akan sangat mudah membagi peran satu sama lain, namun akan sangat berbeda jika kalian solo, seperti Han Solo :D. Saya akan membagikan pengalaman ketika mengambil foto solo […]

Daftar Lensa Wide untuk Kamera Fullframe Canon

 Titik Lensa – Lensa wide merupakan lensa yang dapat memberikan kesan luas dan megah pada foto kita. Ini juga yang menjadi salah satu faktor kenapa lensa wide menjadi salah satu lensa yang cukup digemari, dengan komposisi dan pencahayaan yang baik akan otomatis memberikan hasil foto yang dramatis. Kali titik lensa akan membahas lensa kumpulan lensa […]

Mengenal Fitur Dasar Lensa dan Fungsinya

 Titik Lensa – Fotografi tidak akan bisa dipisahkan dari yang namanya kamera dan lensa. Lensa merupakan jendela yang akan memberikan kita sudut pandang. Kamera kit yang biasanya dijual satu paket dengan lensanya, biasanya kita tidak terlalu memerhatikan fitur dari lensa bawaan dari kamera ini. Disini saya akan menguraikan beberapa fitur dari lensa, jika anda ingin […]

Peralatan Fotografi Untuk Traveling: Kamera, Lensa, Aksesoris

 Titik Lensa – Saat traveling tentunya mengambil foto adalah sebuah keharusan, bagi kalian yang suka dengan fotografi, tentunya kamera jenis DSLR / Mirrorless akan menjadi pertimbangan ketika sudah terjun kedunia fotografi.  Pada dasarnya pada saat liburan tentunya peralatan fotografi lebih sedikit atau lebih compact agar tidak terlalu riweh pada saat perjalanan. berikut adalah beberapa peralatan […]

Tripod Head: Ball Head Vs Pan Head Pilih Yang Mana?

  Tripod head memang selalu menjadi topik hangat dikalangan fotografer, bahkan ada juga yang tidak suka menggunakan tripod, karena mungkin dinilai gaya fotografi yang dijalankan. Yang akan saya bahas disini adalah kepala tripod atau tripod head yang mungkin bagi beberapa orang yang masih bingung mau menggunakan yang mana, dan mana yang tepat untuk digunakan sesuai […]